Detil Penelitian

Analisis Vertikal Dan Horizontal Dalam Pencapaian Pendapatan Dan Pertumbuhan Laba PT. Garuda Indonesia, Tbk Pada Masa Pandemi

  • WAHYU MAULANA SE. MM  2022  MANAJEMEN  Rp. 500,000,-

Deskripsi: Kondisi saat pandemi membuat semua perusahaan mengalami kondisi yang kurang baik dalam memperoleh pendapatan dan pencapian laba sehingga berpengaruh terhadap kinerja keuangan. Kondisi serupa juga dialami oleh PT. Garuda Indonesia, Tbk. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kinerja keuangan perusahaan dengan menggunakan analisis vertikal dan horizontal dengan laporan keuangan yang terpublikasi pada periode 2018 hingga 2020 sebegai data utamanya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara analisis vertikal kinerja keuangan belum optimal dikarenakan jumlah utang jangka pendek dan beban usaha meningkat sehingga mempengaruhi perolehan laba, secara horizontal menunjukkan adanya trend negatif dalam prosentase laba usaha perusahaan terutama pada tahun 2019 hingga 2020

Keyword: Analisis Vertikal, Analisis Horizontal, Pendapatan dan Laba

File: Klik Untuk Donwload