Penelitian

Strategi Pengembangan Produktivitas Industri Batik Untuk Meningkatkan Perekonomian Lokal Pengrajin Batik Di Kabupaten Pamekasan.

  • Peneliti : AGUS SUGIYARDI, SE.,MM.  2023  MANAJEMEN

Kabupaten Pamekasan sebagai salah satu kabupaten termiskin di Jawa Timur membutuhkan penggerak ekonomi lokal. Batik yang merupakan salah satu ciri khas lokal Kabupaten Pamekasan merupakan potensi yang dapat diandalkan untuk mendorong kesejahteraan masyarakat dan pertumbuhan perekonomian daerah. Namu ...

read more

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI EMPIRIS PADA PT. TRI SAKTI MOTOR PAMEKASAN)

  • Peneliti : MOHAMMAD HERMAN DJAJA, S.E.,M.M.  2023  MANAJEMEN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk dan Promosi Produk terhadap Keputusan Pembelian: Studi Empiris pada PT. Tri Sakti Motor Pamekasan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Data yang digunakan adalah data primer melalui pengu ...

read more

Strategi Lokalisasi PKL : Peranan Pemerintah Kabupaten Pamekasan Dalam Meningkatkan Perekonomian Daerah

  • Peneliti : WAHYU MAULANA SE. MM  2023  MANAJEMEN

Tujuan dari penelitian ini adalah melihat bagaimana strategi lokalisasi terhadap PKL di kabupaten Pamekasan sehingga dapat meningkatkan perekonomian daerah. Hal ini bukan tanpa sebab dikarenakan PKL yang merupakan salah satu bentuk usaha di sektor informal yang keberadaannya memberikan dampak yang s ...

read more

Analisis Vertikal Dan Horizontal Pada Era Covid - 19 Terhadap Income Perusahaan (Studi Kasus Pada PT. Garuda Indonesia, Tbk)

  • Peneliti : Dr. Drs. Ec. NUZULUL QURNAIN, M.M.  2023  MANAJEMEN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan perusahaan terhadap income perusahaan pada saat masa pandemi covid – 19 periode 2018 – 2020. Jenis Penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Sedangkan populasi pada Penelitian ini adalah seluruh laporan keuangan ...

read more